Pj Bupati Raden Najmi Hadiri Launching Pembukaan Acara Gentala Arasi

- Redaksi

Kamis, 12 September 2024 - 23:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekilasjambi.com- Penjabat Bupati Kabupaten Muaro Jambi Drs. Raden Najmi menghadiri kegiatan festival Tenun songket dan batik jambi serta launching pembukaan acara GENTALA ARASI (Gembyar Ekonomi dan Literasi Jambi).

 

Kegiatan tersebut dipusatkan di lapangan Kantor Gubenur Telanai Pura, Kota Jambi, Rabu 11 September 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Kehadiran Penjabat Bupati Kabupaten Muaro Jambi Drs. Raden Najmi juga didampingi Ketua TP PKK dan ketua Dekrnasda Kabupaten Muaro Jambi Habibah Najmi S.E.

 

Acara Festival Tenun songket dan Batik Jambi serta Launching kegiatan GENTALA ARASI ( Gebyar Ekonomi dan Literasi Jambi ) tahun 2024, terselenggara atas kerja sama Bank Indonesia, Dekranasda Provinsi Jambi, dan pihak-pihak pendukung lainnya.

Kegiatan ini dihadiri dibuka langsung oleh Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris S. Sos M.H, Deputi Bank Indonesia pusat, dan Kepala Pimpinan Bank Indonesia Jambi Warsono.

 

Turut hadir dalam kegiatan itu, Kepala OPD Provinsi, Bupati-Wali kota se- Provinsi Jambi, staf Ahli, dan kepala OPD Kabupaten/Kota se-Provinsi Jambi.

 

Dalam kegiatan tersebut terdapat beberapa acara lainnya yaitu Bazar UMKM Kabupaten/Kota se-Provinsi Jambi, pameran batik, fashion show dan kegiatan-kegiatan usaha tradisional lainnya.

 

Kegiatan itu juga dimeriahkan oleh penampilan tari tradisional dan Band Ibu Kota Armada band yang di saksikan oleh ribuan masyarakat Jambi yang sudah ramai memadati Lapangan Kantor Gubernur Provinsi Jambi sejak sore hari.

(Red)

Facebook Comments Box

Baca Juga  Sekda Budhi Buka Rakor Statistik Sektoral 2023

Berita Terkait

Sekda Muaro Jambi Budhi Hartono menghadiri Musrenbang Tingkat Kecamatan Taman Rajo
Ketua DPRD Kabupaten Muaro Jambi Sambut Baik Audiensi Ikatan Mahasiswa Muaro Jambi (IMMJ)
Anggota DPRD Muaro Jambi Ramadhan Mahir dan Ahmad Murni Hadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan Musrenbang Kecamatan Maro Sebo
PJ Bupati Muaro Jambi Menyerahkan Bantuan Bedah Rumah Di Desa Tunas Mudo dan Sembubuk
PJ Bupati Muaro Jambi Menghadiri Musrenbang Tingkat Kecamatan Maro Sebo
Anggota DPRD Robinson Sirait Apresiasi Inovasi Pemkab Muaro Jambi Merancang Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Pembangunan
Ketua DPRD Kabupaten Muaro Jambi Menghadiri Acara Sosialisasi Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 15 Tahun 2024
Ketua DPRD Kabupaten Muaro Jambi Aidi Hatta Menghadiri Rapat Koordinasi Persiapan Debat Publik atau Terbuka Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Muaro Jambi Tahun 2024

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 12:25 WIB

Sekda Muaro Jambi Budhi Hartono menghadiri Musrenbang Tingkat Kecamatan Taman Rajo

Selasa, 21 Januari 2025 - 12:46 WIB

Ketua DPRD Kabupaten Muaro Jambi Sambut Baik Audiensi Ikatan Mahasiswa Muaro Jambi (IMMJ)

Selasa, 21 Januari 2025 - 12:33 WIB

Anggota DPRD Muaro Jambi Ramadhan Mahir dan Ahmad Murni Hadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan Musrenbang Kecamatan Maro Sebo

Selasa, 21 Januari 2025 - 12:31 WIB

PJ Bupati Muaro Jambi Menyerahkan Bantuan Bedah Rumah Di Desa Tunas Mudo dan Sembubuk

Selasa, 21 Januari 2025 - 12:29 WIB

PJ Bupati Muaro Jambi Menghadiri Musrenbang Tingkat Kecamatan Maro Sebo

Selasa, 29 Oktober 2024 - 15:07 WIB

Ketua DPRD Kabupaten Muaro Jambi Menghadiri Acara Sosialisasi Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 15 Tahun 2024

Selasa, 29 Oktober 2024 - 15:02 WIB

Ketua DPRD Kabupaten Muaro Jambi Aidi Hatta Menghadiri Rapat Koordinasi Persiapan Debat Publik atau Terbuka Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Muaro Jambi Tahun 2024

Rabu, 23 Oktober 2024 - 15:15 WIB

Aidi Hatta Ketua DPRD Langsung Meninjau Proses Belajar Mengajar Di Yayasan Madrasah Al Hidayah

Berita Terbaru